Ngeri Mikroplastik Masker Bisa Rusak Paru-paru, Cek Kata Ahli
Jakarta, CNBC Indonesia – Mikroplastik yang terkandung dalam masker sekali pakai membuat kebanyakan orang khawatir akan pengaruhnya terhadap kesehatan. Mikroplastik pada masker sekali pakai dikhawatirkan menyebabkan kerusakan paru-paru. Untuk menghilangkan…