
Rahasia Triyaningsih Jadi Ratu Lari Jarak Jauh Indonesia
Selasa, 14 November 2023 – 23:49 WIB VIVA – Pelari asal Indonesia, Triyaningsih, menceritakan momen-momen yang masih dikenangnya saat melakukan pemusatan latihan (TC) di Pangalengan, Jawa Barat. Baca Juga : Peserta Jakarta Run 2023 Membludak, Diikuti Pelari dari 22 Negara Kala itu, Tri mengakui bahwa ia pernah mengejar seekor anjing untuk mengetahui sejauh mana kemampuannya dalam berlari….